Ia pun berjanji untuk tidak melakukan hal konyol itu lagi di kemudian hari.
"Kami meminta maaf lagi sebesar-besarnya untuk semua yang merasa dirugikan dan kami tidak akan mengulanginya dimanapun dan kapanpun. Dan kami akan mengusahakan bahwa ini tidak akan terjadi lagi," tambahnya.
Sebelumnya, sempat viral video aksi joget-joget yang dilakukan pria yang menurut dugaan, mereka adalah LGBT. Tanpa rasa malu, ketiga pria itu asik berjoget di Kafe Wow Kalibata dan membuat para masyarakat sekitar jadi resah.
Akhirnya, sejumlah warga nekat buang menggrebek kafe tersebut dan meminta klarifikasi.