Stasiun TV Korea Kesal Karena Netflix Memperpendek Drama Jadi 12 Episode, Apa Alasannya?

Stasiun TV Korea Kesal Karena Netflix Memperpendek Drama Jadi 12 Episode, Apa Alasannya?

Berbeda dengan stasiun TV Korea yang biasa menayangkan drama 16 episode, Netflix membawa perubahan baru dengan menjadi pionir dalam memproduksi drama episode pendek. Sayangnya, tren baru yang dilakukan Netflix ini justru menimbulkan kontroversi. Terutama bagi stasiun TV Korea.

Daftar drama Korea di Netflix (woke.id)

# Soal Jumlah Episode dalam Drama Korea

Menurut Netflix, anggapan bahwa drama Korea harus 16 episode sudahlah usang. Sehingga, layanan streaming nonton serial dan film berbasis langganan ini membuat gebrakan baru dengan mengakhiri drama Korea hanya dengan 12 episode.

Pendeknya jumlah episode ini diperoleh dengan memangkas sejumlah adegan yang tidak perlu dan plot cerita panjang yang tidak relevan.

Dan terbukti, pemirsa ternyata lebih menyukai gaya menonton drama Korea yang disederhanakan oleh Netflix. Meskipun begitu, sejumlah stasiun televisi, baik berlangganan maupun gratis, merasa kesal dengan sikap Netflix tersebut.

# Alasan Stasiun TV Korea Kesal pada Netflix

 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"