Sekolah Termahal di Dunia, Uang Semesternya Sentuh Angka Rp1,09 Miliar

Sekolah Termahal di Dunia, Uang Semesternya Sentuh Angka Rp1,09 Miliar

Sekolah termahal di dunia ada di mana sih? Sebelum pertanyaan ini dijawab, sebenarnya sekolah di mana pun emang udah mahal juga sih uang semesternya. Semua demi membiayai pendidikan anak-anaknya. 

Sejauh ini, terdapat setidaknya lima sekolah termahal di dunia. Yang paling mahal adalah Institut auf Demm Rosenberg di Swiss. Uang semesternya miliar rupiah gengs.

Kalo gitu, cek daftar sekolah termahal di dunia. Uang semesternya sentuh angka Rp1,09 miliar. Gokil!

#5 TASIS American School di Switzerland

#5 TASIS American School di Switzerland TASIS American School, sekolah termahal di dunia nih (premiumswitzerland.com)

Sekolah termahal di dunia di peringkat lima adalah TASIS American School di Switzerland. Lokasinya berada di Montagnola. Sekolah ini menerima sekitar 700 siswa setiap tahunnya.

Setiap 6 murid akan mendapat satu guru yang masing-masing berasal dari 62 negara di dunia. Uang semesternya mencapai 44 ribu dollar AS, atau setara dengan Rp598,2 juta aja gengs.

Sekolah ini juga memiliki sekolah kemitraan atau sister school. Yaitu dengan American School in England yang berlokasi di London, Inggris.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"