Perjalanan Para Presiden Indonesia Saat Naik Haji, Ada yang Butuh Waktu Enam Hari Sampai di Tanah Suci

Perjalanan Para Presiden Indonesia Saat Naik Haji, Ada yang Butuh Waktu Enam Hari Sampai di Tanah Suci
Kisah Perjalanan Para Presiden Indonesia Saat Naik Haji (Levitares)

4.    Abdurrahman Wahid

Abdurrahman Wahid alias Gus Dur juga pernah berangkat naik haji di tahun 2001 atau jelang dirinya berhenti jadi Presiden. Gus Dur mengajak banyak rombongan sehingga terdapat dua kloter keberangkatan. Setiap kloter terdiri dari 30 orang yang terdiri dari para tokoh NU dan para menteri.

5.    Megawati Soekarnoputri

Presiden wanita pertama di Indonesia, Megawati Soekarnoputri juga menjalani ibadah  haji pada tahun 2012. Megawati datang ke tanah suci tidak mendapatkan undangan dari pemerintah Arab Saudi melainkan murni keinginan dari dirinya. Megawati mengajak anggota keluarganya.

6.    Susilo Bambang Yudhoyono

Susilo Bambang Yudhoyono alias SBY menunaikan ibadah haji di awal-awal kepemimpinannya sebagai orang nomor satu di Indonesia. SBY bersama rombongan juga mendapatkan kesempatan untuk masuk ke dalam ka’bah dan makam Nabi Muhammad SAW.

 

Kisah Perjalanan Para Presiden Indonesia Saat Naik Haji (Okezone Nasional)

7.    Joko Widodo

Jokowi pertama kali naik haji bersama istrinya, Iriana pada tahun 2003. Saat itu ia belum menjadi Presiden, bahkan menjadi pejabat publik di daerah. Jokowi kala itu masih jadi pengusaha yang sukses. Jokowi merasakan saat itu mendapatkan fasilitas sebagai jamaah haji dari pemerintah Indonesia. Setelah naik haji, beberapa kali Jokowi umrah bersama keluarganya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"