Nggak Perlu Gengsi, Ini 4 Alasan Kamu Harus Membeli Produk Lokal

Nggak Perlu Gengsi, Ini 4 Alasan Kamu Harus Membeli Produk Lokal

Produk luar negeri memang sering menawarkan model-model terbaru dengan warna-warna yang memukau. Jadi nggak heran kalau produk mancanegara selalu berhasil mencuri perhatian.

Namun sebenarnya, kamu masih punya banyak alasan membeli produk lokal, salah satunya demi peningkatan perekonomian dalam negeri. Nah, selain bisa meningkatkan perekonomian dalam negeri, kira-kira alasan apalagi yang bisa membuat kamu membeli produk dalamnegeri?

1. Mendukung UMKM

Alasan Membeli Produk Lokal (via JakartaNotebook)

Mengutip laman surakarta.go.id, salah satu alasan kenapa kamu harus membeli produk lokal adalah sebagai bentuk kepedulian atas usaha UMKM yang ada di Indonesia. Membeli produk mereka sama saja kamu sudah membantu memajukan UMKM dan perekonomian Indonesia.

Dengan begitu, para UMKM bisa memiliki peluang lebih besar untuk berinovasi, berkreasi, dan berkembang menjadi lebih baik lagi.

2. Bisa Membuka Lapangan Pekerjaan



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"