Melihat pemerintah yang keliru mengidentifikasi dirinya, Bjorka lantas meledek karena pemerintah dianggap menelan mentah informasi dan termakan trik palsu, sehingga aparat kena prank oleh pemberi informasi yang keliru.
Lagi-lagi pemerintah dibuat malu karena dinilai kerjanya yang tidak profesional usai salah tangkap sosok Bjorka. Bjorka menulis dalam akun Twitternya “catch me if u can. email: [email protected],” seolah mengejek pemerintah hingga dirinya harus menyebutkan alamat emailnya untuk memberi tanda untuk bisa menangkap Bjorka. (Riska Nurul Fatimah)