Kenapa Kucing Gak Mati Setelah Jatuh Dari Tempat Tinggi? Tenyata Ini Alasan Ilmiahnya

Kenapa Kucing Gak Mati Setelah Jatuh Dari Tempat Tinggi? Tenyata Ini Alasan Ilmiahnya

Pernah lihat kucing jatuh dari tempat tinggi gak gengs? dari atap rumah atau dari jembatan misalnya? Kebanyakan kucing itu bakalan selamat. Gak cuma itu, mereka juga bisa mendarat dengan mulus. Kayak badannya terbuat dari karet.

Lentur dan tahan banting!

Kucing yang jatuh dari ketinggian (npr.com)

Bukan cuma jago sejak dini ya gengs, mengenai kemampuan kucing mendarat itu bisa dijelaskan dengan hukum fisika, keseimbangan dan taktik khusus.

Ada sebuah studi tahun 1987 diterbitkan Journal of The American Veterinary Medical Association. Mengamati 132 kasus kucing jatuh dengan ketinggian rata-rata 5,5 lantai dan ternyata selamat.

Lalu, yang unik lagi ternyata lebih banyak kucing yang cedera karena jatuh di ketinggian sedang daripada lantai tinggi sekalian. Lah, kok bisa?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"