Jangan Sembarang Diucapkan, Ini Kata-kata yang Bikin Kena Mental

Jangan Sembarang Diucapkan, Ini Kata-kata yang Bikin Kena Mental

Meskipun maksudnya bercanda, ingatlah bahwa tidak semua orang bisa menangkap ucapanmu sesuai dengan maksudmu. Parahnya lagi, bisa-bisa berpengaruh serius terhadap kesehatan mentalnya, lho! Berikut ini kata-kata yang bikin kena mental .

1. Kamu Mah Mending, Aku Malah Pernah ......

Kata-kata yang Bikin Kena Mental (via KlikDokter)

Ketika seseorang bercerita tentang masalahnya, sangat tidak etis jika kamu mengomentari dengan kata-kata seperti ini. Mereka ingin berbagi dan didengarkan, bukan diremehkan dengan mengadu cerita siapa yang paling menderita.

2. Padahal Gampang, Lho, Masa Gini Aja Enggak Bisa?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"