Jangan Boros! Ini 5 Cara untuk Menghentikan Kebiasan Membuang Makanan

Jangan Boros! Ini 5 Cara untuk Menghentikan Kebiasan Membuang Makanan

4. Simpan dengan wadah atau kemasan

4. Simpan dengan wadah atau kemasan SImpan makanan dengan wadah yang benar (bukalapak.com)

Kita perlu lebih cermat dalam menyimpan makanan. Ada beberapa bahan makanan yang tak bisa bertahan lama. Maka, pastikan jika cara kita menyimpannya sudah benar, seperti dalam keadaan tertutup atau kemasan yang tertutup rapat.

Untuk makanan lainnya, kita bisa pindahkan ke dalam kotak plastik kedap udara. Atau bisa juga disimpan dengan mebungkusnya ke dalam plastik dan ditutup rapat-rapat. Tujuannya untuk menjaga kesegaran makanan itu. Beri label bila perlu, biar gampang waktu kita butuhkan.

5. Diolah jadi makanan

5. Diolah jadi makanan Kita bisa olah lagi makanan sisa ketimbang membuangnya. (bbcgoodfood.com)

Demi tidak membuang makanan, kita bisa juga mengolahnya menjadi masakan yang sedap. Kita tinggal menambahkan beberapa bahan dasar makanan seperti tepung terigu, telur, susu, atau beberapa rempah. Ya, sesuai selera dan naymbung-nyambung aja.

Buat sisa sayuran, kita bisa menjadikannya semangkuk salad. Dicapur buah-buahan juga oke. Atau jadi bahan campuran untuk sarapan, mulai dari nasi goreng, roti isi, dan seterusnya. Cara-cara kreatif dan tepat ini akan membuat kita peduli dengan makanan-makanan yang kita pasok dalam persediaan makanan.

Oh iya, sebaiknya, kita juga memasak makanan-makanan itu dalam jumlah atau porsi yang tepat ya. Soalnya kalo berlebihan, ya, nggak ada bedanya dong untuk membuang makanan-makanan itu lagi. Padahal niatnya kan tidak lagi menyisakan makanan sambil menjaga kelestarian Bumi.

Yaudah, selamat mencoba ya!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"