Fakta-Fakta Kerusuhan di Muntilan: Kronologi, Dampak, hingga Keterlibatan Partai Politik

Fakta-Fakta Kerusuhan di Muntilan: Kronologi, Dampak, hingga Keterlibatan Partai Politik
Kerusuhan di Muntilan (via Progresif News)

Penyebab utama bentrok tersebut memang masih diselidiki. Meski demikian, diduga kuat bahwa hal itu terjadi karena aksi bleyer (memainkan gas saat bermotor) ketika kedua kelompok itu bertemu. Salah satu kelompok diduga merasa tidak terima dan mulai menyulut kerusuhan.

Kerusakan dan Korban Jiwa

Kerusuhan di Muntilan (via Radar Semarang)

Akibat kejadian tersebut, sekitar 11 kendaraan roda dua mengalami kerusakan. Sekitar tiga rumah warga yang ada di lokasi juga ada yang kacanya pecah akibat lemparan batu. Seorang warga Pabelan, Kalangan yang berinisial EH (31) juga dilaporkan mengalami luka akibat lemparan batu, dan harus dirawat di Rumah Sakit N21.

Kondisi Terkini



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"