Daftar Daerah di Indonesia yang Punya Kualitas Udara Paling Baik, Nggak Ada Polusi

Daftar Daerah di Indonesia yang Punya Kualitas Udara Paling Baik, Nggak Ada Polusi
Ambon (Beritabeta)

5. Manado (Sulawesi Utara)

Provinsi Sulawesi Utara menyumbang Manado sebagai salah satu tempat yang memiliki kualitas udara yang baik. Manado memiliki kekayaan alam seperti gunung, bukit, dan laut sehingga mampu menjaga keseimbangan oksigen dan karbondioksida.

Manado (Bisnis.com)

Tentunya bagi masyarakat yang tinggal di 5 daerah tersebut akan merasa nyaman karena bisa menghirup udara yang segar. Polusi udara atau pencemaran udara bisa membuat manusia alami gangguan pernapasan seperti penyakit asma, ISPA, hingga kanker paru-paru. Bahkan pencemaran udara juga dapat memicu kurangnya kadar oksigen dalam darah.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"