Cara Menyimpan Daging dengan Benar, Biar Awet Sampai Lewat Idul Adha

Cara Menyimpan Daging dengan Benar, Biar Awet Sampai Lewat Idul Adha
Cara Menyimpan Daging Kurban (via Tribunnews)

langkah selanjutnya ialah mencari wadah khusus yang kedap udara. Ini bisa meminimalisir daging menjadi busuk karena terkontaminasi bakteri dari luar. Ingat, sangat tidak disarankan menyimpan daging di tas plastik.

Letakkan pada Suhu Rendah

Cara Menyimpan Daging Kurban (via HonestDocs)

Langkah terakhir adalah menyimpan di kulkas dengan suhu yang paling rendah. Pada umumnya kulkas terbagi menjadi beberapa bagian, mulai dari tempat untuk sayur, buah, telur, dan daging. Daging akan lebih awet jika kalian simpan di bagian kulkas dengan suhu paling rendah, seperti freezer. Daging yang beku akan lebih awet karena akan mencegah pertumbuhan bakteri.

Itulah beberapa hal yang bisa kalian lakukan agar stok daging tetap awet meskipun sudah lewat Idul Adha. Selamat mencoba!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"