Menurut seorang muslim, bekerja di tanah suci Mekkah merupakan hal yang sangat didamba-dambakan. Namun, hal itu bukanlah hal sulit bagi seorang warga Indonesia yang bernama Abdurrahman Musfi.
Abdurrahman Musfi yang merupakan warga Indonesia dan sudah bekerja di Masjidil Haram sejak usia 10 tahun (pikiran-rakyat.com)
Diketahui bahwa ia telah bekerja di Masjidil Haram Mekkah selama hampir 10 tahun lamanya. Melalui akun YouTube bernama Sahabat Muslim, ia pun membagikan pengalamannya bekerja di Masjidil Haram.
