5 Film Romantis Thailand yang Bikin Nangis, Jangan Lupa Siapin Tisu

5 Film Romantis Thailand yang Bikin Nangis, Jangan Lupa Siapin Tisu

3. Bangkok Traffic Love Story

3. Bangkok Traffic Love Story Bangkok Traffic Love Story (wikipedia.org)

Bangkok Traffic Love Story ini nyeritain soal cewek sama cowok yang jatuh cinta karena sering ketemu di kereta. Mereka ketemu di kereta api saat berangkat kerja. 

Meskipun genrenya adalah komedi romantis, tapi ada sisi sedihnya. Soalnya walopun mereka jatuh cinta, ternyata nggak bisa bersatu.

4. Sunset at Chaophraya

4. Sunset at Chaophraya Sunset at Chaophraya (kapanlagi.com)

Film yang rilis tahun 2013 ini nyeritain soal masa penjajahan Jepang di Thailand saat Perang Dunia II. Ada seorang tentara prajurit Jepang yang jatuh cinta sama cewek Thailand. 

Cewe Thailand itu dijodohin sama prajurit itu oleh pamannya. Tapi, si cewe nggak suka sama Jepang dan udah punya kekasih juga.

5. The Letter

5. The Letter film The Letter (thailakornvideos.com)

Film ini nyeritahin soal pasangan, mereka ketemu, berkencan lalu menikah. Tapi, kebahagiaan nggak berlangsung lama karena suami menderita tumor otak. Saat nonton The Letter, dijamin kalian bakal butuh tisu. 

Film ini ternyata juga merupakan remake dari film Pyeon ji yang rilis tahun 1997. Film Pyeon ji adalah film asal Korea Selatan.

Itulah beberapa ide film-film yang romantis tapi juga bikin sedih banget. Jangan lupa bawa tisu kalo nonton ya, gengs!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"