3 Drama Korea Tentang Kesehatan Mental, Sudah Nonton Belum?

3 Drama Korea Tentang Kesehatan Mental, Sudah Nonton Belum?

2. Extracurricular (2020)

2. Extracurricular (2020) Drama Korea Tentang Kesehatan Mental (via Netflix)

Selanjutnya ada drama Korea berjudul Extracurricular yang juga tentang kesehatan mental. Drama ini mengisahkan Oh Ji Soo, seorang siswa teladan di sekolah menengah. Sayangnya untuk mendapatkan biaya kuliah, Ji Soo melakukan pekerjaan sampingan ilegal.

Dia menciptakan aplikasi kencan berbayar untuk wanita. Sebenarnya semua berjalan lancar, hingga teman sekelasnya bernama Bae Gyu Ri yang memiliki kecenderungan sosiopat mengetahui pekerjaannya tersebut dan mencoba mengganggunya.

3. My Liberation Notes (2022)

3. My Liberation Notes (2022) Drama Korea Tentang Kesehatan Mental (via JTBC)

Terakhir, ada drama Korea yang juga tentang kesehatan mental, yakni My Liberation Note. Drama ini menceritakan tentang tiga bersaudara, yaitu Yeom Chang Hee, Yeom Mi Jung, dan Yeom Ki Jung. Sebelumnya mereka menjalani kehidupan biasa tanpa tujuan yang jelas.

Namun, Sejak Mi Jung bertemu dengan seorang pria misterius bernama Tuan Gu yang merupakan pecandu alkohol, kehidupan mulai berubah. Mereka berempat menjadi sahabat dan berusaha mencari makna dalam kehidupan mereka. Caranya adalah dengan saling membuka hati. Dengan begitu, secara mental mereka menjadi lebih kuat dari sebelumnya.

Itulah beberapa drama Korea yang mengangkat isu kesehatan mental. Kisah-kisah tersebut diangkat dengan apik sehingga memberikan gambaran yang baik tentang kasus tersebut. Selai menghibur juga bikin tambah wawasan. Kira-kira kamu sudah pernah nonton yang mana?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"