Jangan Emosi, Begini Cara Menghadapi Teman yang Gampang Baper

Jangan Emosi, Begini Cara Menghadapi Teman yang Gampang Baper

Ketika berteman, tentu kamu akan bertemu dengan banyak orang dengan berbagai sifat, salah satunya baperan. Maka dari itu, kamu harus tahu bagaimana cara menghadapi teman yang gampang baper, jangan sampai kamu terpancing emosi agar hubungan pertemananmu tetap terjalin aman.

Memiliki teman yang baperan memang sedikit menyebalkan, karena apapun yang dilakukan akan diambil hati. Jika kamu tidak sabaran, maka kamu dan temanmu bisa saja terlibat dalam perselisihan. Nah, biar hubungan pertemananmu tetap langgeng, berikut ini beberapa cara yang bisa kamu tiru untuk menghadapi teman baperan. Apa saja?

1. Jangan Kritik Dia di Depan Umum

1. Jangan Kritik Dia di Depan Umum Cara Menghadapi Teman yang Gampang Baper (via Pejuang Kantoran)

Memberi kritik yang membangun memang penting, apalagi untuk teman. Tapi jangan dilakukan di depan umum ya. Sebab mengkritiknya di depan umum sama saja menyinggung perasaannya dan bisa membuatnya malu.

Jika kamu tidak suka dengan sikapnya, lebih baik pilih waktu yang tepat untuk bicara berdua dengannya. Terkadang mengalah sedikit demi teman agar tidak memperuh suasana juga diperlukan.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"