Munculnya jerawat atau breakout bisa menjadi tanda mutlak bahwa kulitmu memang tidak cocok dengan produk tertentu. Dengan kata lain, sunscreen dianggap tidak cocok di jerawat atau bruntusan wajah mendadak muncul setelah pemakaian. Hal ini disebabkan ada bahan-bahan carrier dalam sunscreen yang menyumbat pori-pori wajah. Carrier bisa berupa minyak atau air. Karenanya, penting sekali untuk selektif memilih produk, dan pastikan bahan-bahannya sesuai untuk kondisi kulit.
4. Kulit Terasa Tersengat
Pernah nggak sih kamu merasa kulit wajah menjadi panas setelah memakai sunscreen? Nah, itu bisa jadi tanda kalau produk tersebut enggak cocok di kulit kamu. Atau bisa jadi kulit kamu terlalu sensitif untuk bahan-bahan yang terkandung dalam sunscreen tersebut.