Sebelum Meninggal, Shena Malsiana Mau Bunuh Diri karena Menyerah Lawan Sakitnya

Sebelum Meninggal, Shena Malsiana Mau Bunuh Diri karena Menyerah Lawan Sakitnya
Shena Malsiana Meninggal (Tribunnews.com)

“Nyampe juga di umur 32. Terimakasih atas ucapan dan doanya. Berharap agar ditemuin ke ulang tahun berikutnya dalam keadaan sehat walafiat dan bahagia. LIBRAAA JAYA JAYA JAYA!,” tulis Shena dilansir dari akun Instagram @shenamalsiana.

Banyak warganet dan penggemar berduka usai mendengar berita Shena Malsiana meninggal. Doa pun dilantunkan untuk arwah sang penyanyi. “Shennaa.. innalillahi wainna ilani rojiun .. shenn tenang di sana ya,” tulis akun @stevieagnecya. Bahkan penyanyi Rossa tak berhenti menangis usai Shena pergi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"