Nagita Slavina Pakai Topi Bolong, Ternyata Harganya Segini

Nagita Slavina Pakai Topi Bolong, Ternyata Harganya Segini
Nagita Slavina pakai topi bolong seharga belasan juta Rupiah (instagram.com)

Seperti yang dilihat, Nagita menegnakan topi sejenis topi tenis di mana bagian atasnya terbuka atau bolong. Lalu terdapat tulisan Christian Dior pada topi tersebut. Di bagian depannya juga tampak desain yang terbuat dari jerami.

Menurut situs resmi Christian Dior, topi yang dikenakannya itu dirancang oleh Maria Grazia Chiuri dan dibuat di Italia. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"