Kaleidoskop Pernikahan Selebriti 2019. Siapa Aja Sih, Masih Ingat?

Kaleidoskop Pernikahan Selebriti 2019. Siapa Aja Sih, Masih Ingat?

Siti Badriah

Pada 25 Juli lalu, penyanyi dangdut Siti Badriah resmi dipersunting oleh Krisjiana Baharudin. Gelaran akad nikah keduanya disiarkan secara langsung di akun Instagram @bantumanten.

Glenn Fredly

Sempat diisukan memiliki hubungan spesial, Glenn Fredly dan Mutia Ayu akhirnya resmi menikah. Acara pernikahan digelar di Taman Kajoe, Jakarta Selatan pada Senin, 19 Agustus 2019.

Roger Danuarta dan Cut Meyriska

Selanjutnya pernikahan selebriti 2019 yang melangsungkan pernikahan tahun ini. Bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia (17/8) Roger Danuarta dan Cut Meyriska resmi menjadi sepasang suami istri. Pernikahan mereka sempat viral dan jadi contoh yang baik buat masyarakat.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"