Gerai Geprek Bensu Banyak yang Tutup, Adik Ruben Onsu Bongkar Penyebabnya

Gerai Geprek Bensu Banyak yang Tutup, Adik Ruben Onsu Bongkar Penyebabnya
Gerai Geprek Bensu Banyak yang Tutup (Grid.ID)

Selain soal rasa ayam geprek di Geprek Bensu yang dianggap sudah berubah, Geprek Bensu sebagai bisnis kuliner yang sudah terkenal tidak bisa mempertahankan branding produk sehingga kalah dengan bisnis kuliner lainnya di Indonesia, dimana setiap saat ada menu baru dengan harga yang murah.

Sekedar informasi Geprek Bensu didirikan pada 17 April 2017 di bawah PT Onsu Pangan Perkasa (OPP). Jordi menjabat sebagai direktur utama di perusahaan tersebut. Di awal berdirinya kuliner ini disukai karena menyajikan menu ayam goreng dengan rasa pedas dengan harga yang ramah di kantong.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"