Deretan Insiden Cedera Paling Parah dalam Dunia Sepak Bola yang Pernah Terjadi

Deretan Insiden Cedera Paling Parah dalam Dunia Sepak Bola yang Pernah Terjadi

3. Petr Cech

3. Petr Cech Petr Cech (bolaterus.com)

Petr Cech hampir kehilangan nyawanya akibat insiden saat tim Chelsea-nya melawan Reading di Liga Inggris pada tahun 2006. 

Ia menjadi kiper waktu itu. Kepalanya kena pukulan lutut pemain dari Reading. Akhirnya, Cech langsung pingsan. 

Darah di kepalanya sempat dinyatakan membeku dan tulang tengkoraknya patah. Tapi ternyata, ia hanya butuh waktu 3 bulan buat sembuh kembali. Meski nggak pensiun, ia harus selalu pakai pelindung kepala di pertandingan.

4. Eduardo Da Silva

4. Eduardo Da Silva Eduardo Da Silva (bolaterus.com)

Pemain yang sempat kondang tersebut pernah mengalami insiden parah pada tahun 2008. Waktu itu, ia melawan Birmingham. 

Insiden terjadi saat ia menerima tekel keras dari Martin Taylor. Eduardo Da Dilva lalu alami patah tulang dan pergelangan kaki kirinya. Hal itu, sempat membuat semua pemain Arsenal menangis di lapangan. 

Eduardo akhirnya dioperasi dan istirahat selama setahun. 

Itulah deretan kecelakaan atau cidera paling parah dalam dunia sepak bola. Gimana menurut kalian gengs?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"