Jungkook bahkan sempat menulis surat untuk ARMY dalam rangka pamitan untuk wajib militer. Begini bunyi surat tersebut:
"Kepada ARMY yang kucintai. Anginnya sangat dingin karena sudah mendekati akhir bulan November. Semua orang sudah mengetahuinya, jadi aku hanya menulis surat pendek untuk kalian semua," tulis Jungkook BTS melalui Weverse.