Wajib Waspada, Begini Cara Melindungi Diri dari Virus Corona Saat Kasus Covid-19 Naik

Wajib Waspada, Begini Cara Melindungi Diri dari Virus Corona Saat Kasus Covid-19 Naik

Akhir-akhir ini kasus covid-19  dikabarkan naik di beberapa daerah di Indonesia. Karena itu penting untuk mengetahui bagaimana cara melindungi diri dari virus corona.

Karena saat ini sudah banyak kantor yang mengeluarkan kebijakan untuk bekerja dari kantor (WFO), maka berikut ini beberapa cara agar tetap sehat dan tidak terpapar virus corona yang berbahaya. Ingat baik-baik ya.

1. Jaga Jarak

Kasus Covid-19 (via Viva)

Meski tidak sedang sakit, sebaiknya kamu tetap menjaga jarak minimal satu meter dengan orang lain. Dikhawatirkan orang lain sudah terpapar virus covid-19 namun tak bergejala.

2. Memakai Masker

Selain menjaga jarak, jangan pernah lupa memakai masker tiga lapis. Hal ini penting terutama ketika kamu tidak bisa menjaga jarak fisik dengan orang lain atau berada di dalam ruangan, misalnya di dalam lift.

Sebelum mengambil masker, jangan lupa juga untuk selalu bersihkan tangan terlebih dahulu agar masker yang kamu gunakan tidak terkontaminasi bakteri ataupun virus.

3. Hindari Tempat Ramai



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"