Tips Aman Berpuasa Buat Penderita Diabetes, Batasi Porsi!

Tips Aman Berpuasa Buat Penderita Diabetes, Batasi Porsi!

Puasa memang dikenal memberi banyak manfaat buat kesehatan. Namun, ada orang dengan kondisi tertentu yang tidak diperbolehkan puasa, salah satunya bagi penderita diabetes. 

Orang yang memiliki penyakit tersebut biasanya dilarang berpuasa karena berpotensi membuat gula darah dan kadar insulinnya jadi tidak terkontrol. Dengan cara tertentu, penderita diabetes masih bisa berpuasa, kok. Apa saja tipsnya? Catat, ya. 

1. Berkonsultasi dengan Dokter

1. Berkonsultasi dengan Dokter Penderita diabetes puasa (Thinkstock)

Bagi penderita diabetes, puasa bisa mempengaruhi gula darah dan tekanan darah. Jadi, kalau kamu sedang menjalani pengobatan atau terkena darah tinggi, dokter mungkin perlu melakukan penyesuaian tertentu selama puasa. Kalau kamu tetap ingin berpuasa, selalu lakukan di bawah pengawasan dokter, ya. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"