Tak Lagi Repot, Kini Bisa Tes Kesehatan Mental Online Loh!

Tak Lagi Repot, Kini Bisa Tes Kesehatan Mental Online Loh!

Pandemi covid-19 tidak hanya menyerang kondisi fisik seseorang, namun juga dapat menyebabkan turunnya kesehatan mental. Seperti yang dilaporkan kementrian kesehatan pada beberapa waktu lalu, kasus gangguan jiwa di Indonesia meningkat sejak awal terjadinya pandemi. Untuk mengantisipasi hal ini, sudahkan kamu mencoba tes kesehatan mental  online?

Demi tujuan untuk mengurangi kasus tersebut, beberapa aplikasi meluncurkan fitur tes kesehatan mental online yang bisa diakses siapa saja dan tanpa mengeluarkan biaya alias gratis. Penasaran dan ingin mencoba? Yuk langsung saja disimak beberapa aplikasinya berikut ini.

1. Mood Tools

Tes Kesehatan Mental Online (via MobiGyaan)

Aplikasi ini dilengkapi dengan fitur kuesioner yang dapat mengidentifikasi tingkat depresi seseorang. Selain itu, aplikasi yang bekerja sama dengan tenaga profesional ini juga dilengkapi dengan fitur diary video untuk menjaga kondisi mental serta fitur meditasi.

2. Depression CBT



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"