4. Kopi Instan
Makanan yang Tidak Punya Kadaluwarsa (via detikFood)
Siapa sangka kalau kopi instan bisa bertahan hingga 2 sampai 20 tahun dalam suhu kamar. Apalagi kalau kamu menyimpannya dalam lemari es, kopi bisa bertahan seumur hidup. Menakjubkan ya? Namun untuk kopi bubuk dengan krim hanya bertahan 18-24 bulan saja.
5. Beras Putih
Makanan yang Tidak Punya Kadaluwarsa (via Majalah GPriority)
Menyimpan beras putih dalam wadah yang kering dan sejuk, dapat membuatnya bertahan selama 30 tahun. Dan beberapa pendapat mengatakan bahwa beras putih akan tetap segar jika disimpan dalam lemari es.
Nah, sekarang sudah tahu kan apa saja makanan yang tidak punya kadaluwarsa . Percaya atau enggak nih? Meski tidak punya masa kadaluarsa, namun jangan sembarangan mengonsumsinya juga ya!