Pakar Kesehatan Ungkap 4 Jenis Makanan yang Sebaiknya Tak Dibeli di Supermarket: Apa Aja?

Pakar Kesehatan Ungkap 4 Jenis Makanan yang Sebaiknya Tak Dibeli di Supermarket: Apa Aja?

Ternyata, pakar kesehatan mengungkapkan ada 4 jenis makanan di supermarket yang sebaiknya tak dibeli. Meskipun supermarket memiliki tempat yang tampak bersih dan nyaman, namun pakar makanan bernama Jagdish Khubchandani mengingatkan untuk tidak membeli 4 jenis makanan berikut ini.

1. Buah potong

Ilustrasi buah potong (via pexels)

Beberapa supermarket menawarkan produk buah potong yang memang sangat praktis untuk langsung dikonsumsi. 

Namun pakar keamanan makanan Darin Detwiler, mengatakan jika proses pemotongan buah yang pernah ia lihat tidaklah begitu bersih. 

Pihak pekerja biasanya tidak mencuci tangan mereka dan langsung mengemas buah-buahan begitu saja sehingga hal ini jelas membuat buah-buah tersebut menjadi tidak higenis.

2. Makanan siap saji



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"