Mitos Seputar Tumbuh Kembang Anak, Cek Dulu Kebenarannya

Mitos Seputar Tumbuh Kembang Anak, Cek Dulu Kebenarannya

Saat menghadapi tantangan dalam pengasuhan anak, seringkali kita mendengar beberapa mitos seputar tumbuh kembang anak. Berbagai mitos dan kepercayaan ini bisa jadi mempengaruhi cara kita memahami dan menghadapi tumbuh kembang si kecil. Agar tidak salah dalam mengaplikasikan solusi menghadapi tantangan tumbuh kembang anak, marik simak beberapa mitos dan fakta tumbuh kembang anak berikut ini:

1. Bayi Lahir dari Ibu dengan Perut Besar Akan Lebih Pintar

Mitos Seputar Tumbuh Kembang Anak (via Kumparan)

Ini hanya mitos tumbuh kembang anak ya. Ukuran perut ibu tidak memiliki kaitan langsung dengan kecerdasan bayi. Ukuran perut ibu lebih dipengaruhi oleh berbagai faktor seperti struktur tubuh, jumlah cairan ketuban, dan posisi bayi dalam rahim. Kecerdasan anak dipengaruhi oleh faktor genetik, lingkungan, dan stimulasi yang diberikan oleh orang tua dan lingkungan sekitar.

2. Menggendong Bayi Terlalu Sering Akan Membuatnya Manja



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"