Masker KN95 Bisa Dipakai Berkali-kali, Nggak Cuma 4 Jam? Ini Penjelasannya

Masker KN95 Bisa Dipakai Berkali-kali, Nggak Cuma 4 Jam? Ini Penjelasannya
Dr. Faheem Younus (CNN Indonesia)

Faheem menambahkan jika masker KN95 masih bisa dipakai dengan beberapa syarat, mulai dari masker itu tidak kotor, tidak rusak, dan kondisinya masih terjaga dengan baik. Tentu jika banyak orang mengikuti saran dan Younus bisa menghemat uang yang cukup besar.

Masker KN95 memang memiliki bentuk mirip dengan masker N95. N95 merupakan masker standar dari Amerika Serikat sementara KN95 adalah masker dengan standar dari China. Keduanya mampu menyaring 95 persen partikel kecil agar tidak masuk ke hidung dan mulut.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"