Kelebihan Nasi Shirataki, Makanan yang Wajib Dimakan Saat Diet karena Rendah Kalori dan Menyehatkan

Kelebihan Nasi Shirataki, Makanan yang Wajib Dimakan Saat  Diet karena Rendah Kalori dan Menyehatkan
Orang Konsumsi Nasi Shirataki (KONTAN)

3. Menurunkan Gula Darah

Kandungan glucomannan di shirataki bisa menurunkan gula darah dengan cepat karena serat dalam shirataki membuat perut jadi tidak mudah kosong sehingga gula darah dan insulin tubuh meningkat dalam kondisi normal dalam waktu lama.

4. Turunkan Kolestrol

Beberapa peneliti menyimpulkan jika kandungan glucomannan pada nasi shirataki  bisa meningkatkan kandungan kolestrol yang dibuang ketika sedang buang air besar, sehingga kolestrol dalam tubuh yang diserap semakin sedikit. Memang khasiat nasi shirataki begitu besar.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"