Fakta Tentang Tangan Kidal, Beberapa adalah Kisah Orang Sukses

Fakta Tentang Tangan Kidal, Beberapa adalah Kisah Orang Sukses
Source: Consumerhealthdigest.

Tidur adalah problem

Orang bertangan kidal punya problem dalam tidur. Kebanyakan susah mendapatkan tidur yang berkualitas. Ini merupakan fakta yang ditulis dalam jurnal Chest.

Persoalan dalam kesehatan mental

Penelitian dari Yale University menjelaskan bahwa 40% dari uji klinis skizofrenia dan skizoafektif adalah orag bertangan kidal. 

Peneliti percaya bahwa ini disebabkan oleh satu bagian otak saja yang bekerja berlebihan. 

Jadi, mana yang fakta dan mitos?

Source: Huffingtonpost.

Fakta atau mitos?

Pernyataan mengenai orang bertangan kidal itu lebih kreatif, introvert, dan teliti dianggap sebagai mitos. Berdasarkan penelitian profesor psikologi Ronald Yeo, PhD. Orang bertangan kidal atau tidak, keduanya punya kemampuan yang sama untuk menjadi kreatif. Hanya saja, orang bertangan kidal lebih banyak kreatif. 

Pertama, karena segala fasilitas didesain untuk digunakan oleh tangan kanan. Maka, hanya kreativitas yang bisa membuatnya bisa mengakses fasilitas tersebut. 

Lebih teliti juga dikarenakan, orang bertangan kidal terhitung minoritas. Maka, ia akan lebih teliti dalam mengamati sekitarnya. Karena mayoritas menggunakan tangan kanan untuk kerja profesional. 

Untuk sifat introvert hampir sama penyebabnya. Lebih tertutup karena mereka bertangan kidal adalah minoritas. Ini hanya simptom sosial, jika bisa mengatasinya dengan baik. Maka, orang bertangan kidal akan pandai berbahasa dan membuka obrolan. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"