Disebut Bisa Mengobati Covid-19, Ini 4 Manfaat Daun Sungkai untuk Kesehatan

Disebut Bisa Mengobati Covid-19, Ini 4 Manfaat Daun Sungkai untuk Kesehatan

Beberapa waktu lalu, publik dihebohkan dengan manfaat daun sungkai  yang disebut dapat mengobati pasien Covid-19. Namun benarkah daun sungkai atau daun yang biasa disebut daun jati sabran ini dijadikan obat tradisional untuk mengatasi Covid-19?

Selain dipercaya sebagai obat Covid-19, daun sungkai ternyata sudah lama digunakan untuk mengatasi penyakit tertentu. Bahkan banyak dimanfaatkan untuk ibu hamil dan menyusui. Berikut fakta dan manfaat daun sungkai.

Antibakteri

Manfaat Daun Sungkai (via Tribun Kaltim)

Manfaat daun sungkai adalah sebagai obat kumur dan penyembuhan luka secara alami lantaran mengandung senyawa antibakteri. Penggunaan daun sungkai sebagai obat ini sudah lama digunakan oleh masyarakat di Kepulauan Riau. Daun sungkai biasanya digunakan dengan cara direbus untuk mengatasi penyakit kurap dan obat kumur untuk mengatasi infeksi gigi.

Imunitas



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"