Berapa Lama Kita Harus Menunggu untuk Berolahraga Setelah Makan? Ini Jawabnya!

Berapa Lama Kita Harus Menunggu untuk Berolahraga Setelah Makan? Ini Jawabnya!

Nutrisi yang tepat adalah faktor penting dalam setiap program latihan. Dengan makan makanan bernutrisi sebelum olahraga, kamu memiliki bahan bakar yang cukup untuk bergerak. Tanpanya, kinerja dan pemulihan bisa terganggu loh!

Tapi kamu harus hati-hati. Sebab olahraga setelah makan bisa menyebabkan sakit perut. 

Makanan bernutrisi sebelum olahraga (doktersehat.com)

Berikut beberapa efek samping yang mungkin terjadi jika kamu olahraga tak lama setelah makan:

1. Refluks asam

2. Maag

3. Mual

4. Muntah

5. Kram perut

6. Kembung

7. Diare



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"