Amankah Memakai Perhiasaan Saat Tidur? Ini Penjelasannya

Amankah Memakai Perhiasaan Saat Tidur? Ini Penjelasannya

Kamu mungkin memiliki beberapa koleksi perhiasan yang hampir tak pernah kamu lepaskan. Entah itu cincin kawin atau pertunangan, kalung favorit, anting berusia sangat tua, atau gelang. Rasanya sudah nyaman aja, mengenakan itu setiap saat. Lantas, haruskah kita melepaskan semua perhiasan kita sebelum tidur?

Jawabannya berbeda-beda tergantung pada perhiasan yang dimaksud. Kebanyakan perhiasan perak sederhana tidak akan rusak saat dikenakan saat tidur, namun ada beberapa perhiasan yang sebaiknya dilepas sebelum kamu tidur.

Perhiasan yang Harus Dilepas Sebelum Tidur

Perbedaan telinga yang selalu mengenakan anting dengan yang hanya mengenakan jika pergi (brightside.me)

Nah, di bawah ini adalah beberapa perhiasan yang harus dilepas sebelum tidur karena berbagai alasan:

1. Perhiasan berlapis emas atau emas vermeil

Perhiasan berlapis emas atau emas vermeil harus dilepas sebelum tidur. Sebab perhiasan jenis ini rentan terhadap kerusakan akibat efek bahan kimia yang terkandung dalam riasan, parfum, pelembab, dan minyak tubuh, serta minyak alami yang dihasilkan kulit Anda.

Tidur dengan perhiasan berlapis emas bukanlah ide yang baik, karena kontak terus-menerus dapat melemahkan lapisan pelapisnya. Hal ini tidak akan terjadi dalam semalam, namun melepas perhiasan sebelum tidur akan memperpanjang umur perhiasanmu dan menjaganya tetap terlihat segar lebih lama.

2. Cincin pertunangan/cincin dengan batu permata



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"