5 Cara Mudah Membersihkan Usus Besar Demi Meningkatkan Daya Tahan Tubuh dan Menghindari Kanker Usus

5 Cara Mudah Membersihkan Usus Besar Demi Meningkatkan Daya Tahan Tubuh dan Menghindari Kanker Usus

Tahukah kamu ges, bahwa lebih dari 70% kesehatan tubuh manusia berasal dari kondisi usus? Itulah kenapa kamu perlu banget menjaga asupan dan menjaga agar jumlah bakteri baik dan jahat di ususmu cukup seimbang.

Ada beberapa cara untuk membersihkan usus besar. Kamu bisa membeli produk pembersih usus besar, atau melakukan irigasi usus besar atau enema. Tentu itu harus dilakukan oleh tenaga medis ya.

Nah sebagai alternatifnya. Kamu bisa melakukan cara-cara sederhana ini untuk "membersihkan" usus besarmu secara alami di rumah.

1. Minum Air Putih yang Banyak

Minum air putih yang banyak untuk usus besar yang lebih sehat (kompas.com)

Minum banyak air dan tetap terhidrasi adalah cara yang bagus untuk mengatur pencernaan. Untuk membersihan usus besar, baiknya kamu minum air putih 3 kali berat badanmu. Misal beratmu 50kg dikali 3 berarti 150 ml atau setara 1,5 liter air sehari.

Coba juga makan banyak makanan tinggi kandungan air. Ini termasuk buah dan sayuran seperti semangka, tomat, selada, dan seledri.

2. Diet Tinggi Serat

Serat adalah makronutrien esensial yang sering diabaikan dalam makanan. Serat ditemukan secara keseluruhan pada makanan nabati yang sehat seperti buah-buahan, sayuran, biji-bijian, kacang-kacangan, dan banyak lagi.

Selain itu, tanaman mengandung selulosa dan serat yang membantu "mengumpulkan" materi berlebih di usus besar. Mereka juga mengatur sembelit dan usus yang terlalu aktif, sekaligus meningkatkan bakteri bermanfaat sebagai prebiotik.

Pastikan untuk makan banyak makanan berserat tinggi, yang juga bagus untuk bakteri usus.

3. Rutin Minum Jus atau Smoothies



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"