11 Cara Bikin Rambut Cepat Panjang, Tebal Dan Tetap Sehat

11 Cara Bikin Rambut Cepat Panjang, Tebal Dan Tetap Sehat

Kamu merasa udah merawat rambut dengan baik. Tapi kok susah panjang dan semakin panjang tampak gak sehat?

Jangan khawatir gengs. DIkutip dari berbagai sumber, berikut ini cara merawat rambut agar cepat panjang dan tebal. Sekalius menjaga kesehatan rambut agar kamu selalu tampil cantik dan percaya diri.

1. Sering memotong rambut

Memotong rambut secara teratur, gak banyak tentunya, membuat rambut lebih mudah tumbuh dan sehat. Memotong rambut mengilangkan ujung brecabang dan gak sehat.

Ujung rambut bercabang yang patah dapat menyebabkan rambut rontok. Belum lagi rambut yang terlihat kusut dan kehilangan kilaunya. Jadi jangan ragu untuk memotong.

Rambut panjang berkilau (popsugar.com)

2. Tahan keinginan untuk mewarnai rambut

"Ketika kutikula rambut rusak akibat pemutih, kamu bisa mengalami lebih banyak kerusakan atau ujung bercabang," jelas Elizabeth Hiserodt, pewarna senior di Cutler Salon di New York City.

"Semakin sedikit perawatan kimiawi, semakin baik rambut tumbuh," lanjutnya.

3. Rutin menyisir rambut

"Mulai dari kulit kepala, gunakan sisir untuk mendistribusikan minyak kulit kepala secara merata ke rambut sehingga tetap lembab secara alami," saran Meri Kate O'Connor, pewarna senior dan pendidik rambut di Eva Scrivo Salon. Langkah sederhana ini setiap malam membantu meningkatkan sirkulasi, yang membantu membuat kulit kepala lebih sehat.

4. Berikan nutrisi yang tepat

Memiliki rambut yang panjang dan kuat tidak hanya bergantung pada produk yang kamu pakai, tapi juga pada apa yang kamu makan.

Tingkatkan asupan protein dengan makanan seperti ikan, kacang-kacangan, menambahkan bahwa makanan tinggi protein serta vitamin A, C, dan E, mineral seperti seng dan zat besi, dan asam lemak omega-3 dapat berkontribusi pada rambut yang lebih sehat.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"