Traveler Wajib Tahu, Begini Tips Agar Enggak Kena Palak Saat Traveling

Traveler Wajib Tahu, Begini Tips Agar Enggak Kena Palak Saat Traveling

Beberapa waktu lalu sempat viral sebuah video yang memperlihatkan DJ Shahco, seorang turis asal Jepang yang mengalami kejadian kurang mengenakkan, yakni kena palak warga sekitar saat traveling ke Indonesia. Lantas bagaimana tips agar enggak kena palak saat traveling?

Aksi pemalakan yang dialami DJ Shahco tersebut tentu mengundang kecaman. Dikhawatirkan turis asing enggan datang ke Indonesia karena takut dipalak oleh penduduk setempat. Nah untuk kamu yang hobi banget traveling, agar tidak mengalami kejadian serupa, yuk terapkan beberapa tips berikut ini.

1. Fokus Saat Berada di Jalan

1. Fokus Saat Berada di Jalan Tips Agar Enggak Kena Palak Saat Traveling (via Talk Travel)

Ketika sedang traveling, sebaiknya hindari mendengarkan musik saat berada di jalan. Fokus pada situasi di sekitar kamu. Jangan sampai konsentrasimu pecah ya. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"