Nggak Pernah Sepi Pengunjung, Ini 3 Tempat Wisata di Solo yang Populer Banget

Nggak Pernah Sepi Pengunjung, Ini 3 Tempat Wisata di Solo yang Populer Banget

Sejumlah tempat wisata di Solo memang wajib banget dikunjungi, terutama kamu yang butuh banget healing. Pasalnya, tempat-tempat wisata cukup populer dan instagramable. Kalau berkunjung ke sana, kamu pasti akan memiliki pengalaman tak terlupakan.

Kalau kamu berencana traveling untuk menghabiskan libur akhir tahun, coba deh kamu masukkan Kota Solo ke dalam list liburan kamu. Biar kamu tahu, betapa menariknya beberapa tempat wisata di Solo berikut ini yang nggak pernah sepi pengunjung.

1. Ngarsopuro

1. Ngarsopuro Tempat Wisata di Solo (via Travel Kompas)

Tempat wisata di Solo yang pertama adalah Ngarsopuro. Tempat ini merupakan trotoar yang berada di Jalan Diponegoro, tempat di depan Pura Mangkunegaran. Trotoar ini sudah ditata apik dan estetik, bahkan setiap akhir pekan akan ada pasar malam dengan banyak pedagang. Produk yang dijual para pedagang tersebut pun beraneka ragam, mulai dari kerajinan, souvenir, batik, dan berbagai makakan khas Solo.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"