Selain menikmati fasilitas hotel, kamu mungkin juga akan mengeksplor beberapa tempat di sekitar hotel. Setidaknya hotel tempat kamu liburan dekat dengan area kuliner. Jadi saat lapar tengah malam kamu nggak akan kebingungan. Akses ke berbagai fasilitas umum juga perlu diperhatikan, misalnya minimarket, ATM, kafe, dan pastikan pula daerahnya bisa dijangkau.
3. Cek Review Hotel
Mencari hotel tidak cukup dilihat dari harga dan fasilitasnya saja, tapi kamu juga harus cek review hotel tersebut. Cek pendapat dan komentar dari para tamu yang telah menginap sebagai bahan pertimbangan kamu. Jika ulasannya cukup baik, maka kamu tidak perlu ragu untuk booking kamar.
4. Sesuaikan Budget