Info Penting! Ini Tips Terhindar dari Biaya Bagasi Tambahan Saat di Pesawat

Info Penting! Ini Tips Terhindar dari Biaya Bagasi Tambahan Saat di Pesawat
Tips Menghindari Biaya Bagasi (via Trippers.id)

Selain membawa pakaian sesuai musim, kamu juga sebaiknya membawa perlengkapan mandi dalam bentuk sachet. Itu karena perlengkapan mandi dalam bentuk sachet tidak akan memakan terlalu banyak tempat. Lagi pula, hotel tempat kamu menginap juga pasti menyediakan peralatan untuk mandi yang cukup lengkap. Jadi, sebenarnya tidak akan menjadi masalah jika kamu tidak membawa perlengkapan mandi.

3. Gunakan Rompi dengan Banyak Saku

Tips Menghindari Biaya Bagasi (via Tokopedia)

Selanjutnya, kamu juga bisa memakai rompi yang memiliki banyak kantong untuk menyimpan benda-benda kecil yang biasa kamu bawa saat liburan, seperti kacamata, kamera, paspor, handphone, dompet, hingga barang-barang lain yang bisa kamu masukkan saku. Dengan begitu, kamu nggak perlu repot membawa tas kecil untuk menyimpannya dan memakan kapasitas bagasimu.

4. Pilih Tas Koper yang Ringan



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"