Belum Banyak yang Tahu, Ternyata di Sini Lho Tempat Melihat Lumba-lumba di Indonesia

Belum Banyak yang Tahu, Ternyata di Sini Lho Tempat Melihat Lumba-lumba di Indonesia

2. Pulau Tunda, Banten

2. Pulau Tunda, Banten Tempat Melihat Lumba-Lumba (via Get Lost)

Selain Pulau Kilauan di Lampung, ada juga Pulau Tunda di Banten yang habitat asli lumba-lumba di Indonesia. Jika kamu ingin melihat lumba-lumba, kamu harus datang pagi-pagi sekali untuk berangkat ke teluk bagian utara dengan melewati Karang Hantu.

3. Pantai Lovina, Bali

3. Pantai Lovina, Bali Tempat Melihat Lumba-Lumba (via Native Indonesia)

Siapa sangka, Bali, yang terkenal akan keindahan pantainya ternyata juga menjadi tempat di mana kamu bisa menyaksikan langsung keberadaan lumba-lumba di laut lepas. Lumba-lumba di Pantai Lovina telah dilindungi oleh peraturan pemerintah setempat, sehingga tak ada yang boleh menangkap atau menjualnya

Nah, sekarang sudah tahu kan dimana tempat melihat lumba-lumba di Indonesia. Jadi yuk segera atur jadwal liburan kamu khusus untuk menyaksikan mamalia cerdas satu ini. Dijamin enggak bakal nyesel!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"