Manis, Gurih, dan Segar, Yuk Bikin Asinan Betawi di Rumah!

Manis, Gurih, dan Segar, Yuk Bikin Asinan Betawi di Rumah!
Manis, Gurih, dan Segar, Yuk Bikin Asinan Betawi di Rumah! (Aneka Ragam Resep)

Bahan Saus:

 

100 gr kacang tanah goreng, haluskan

50 gr kacang mede goreng, haluskan

5 sdm ebi sangria, haluskan

3 buah cabai merah

3 buah cabai rawit

2 sdm air jeruk nipis atau cuka

1/2 sdm garam

200 gr gula merah, sisir

150 gr gula pasir

50 ml air

Manis, Gurih, dan Segar, Yuk Bikin Asinan Betawi di Rumah! (PergiKuliner.com)

Cara Membuat Asinan Betawi:

1. Saus: rebus air bersama bumbu halus, cuka, garam, gula pasir, gula merah hingga mendidih dan kental. Dinginkan.

2. Taruh sayuran, kerupuk mi, tahu, dan kacang tanah goreng dalam mangkuk. Siram dengan saus atau kuahnya. Taburi kerupuk.

3. Asinan betawi siap disajikan. Selamat mencoba!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"