Bekal Ramadan: 5 Tips Membeli Takjil Sebelum Buka Puasa, Biar Gak Kehabisan

Bekal Ramadan: 5 Tips Membeli Takjil Sebelum Buka Puasa, Biar Gak Kehabisan
Tips Membeli Takjil (Tribun Travel)

Saat membeli takjil usahakan membeli sesuai kebutuhan saja. Sebab kalau membeli terlalu banyak takjil tentu saja uang yang dikeluarkan sangat banyak. Tak dipungkiri kita akan tergoda dengan takjil-takjil yang dijual.

5. Tempat yang Nyaman

Dalam membeli takjil disarankan membeli di tempat yang nyaman. Maksudnya tidak berada di tempat yang bisa membuat kemacetan jalan atau mengganggu pengendara lain. Selain itu cari tempat yang menjual takjil dengan bersih dan higienis.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"