Dewi Venus Disembah Sebagai Ibu (IDN Times)
5. Gaia
Gaia memiliki kecantikan dan menggairahkan. Gaia merupakan dewi bumi atau dewi alam.Dewi Gaia memiliki keunikan yakni memiliki seorang pendamping bernama Uranus yang berasal dari dalam tubuhnya sendiri.
