Mencuci dengan mesin cuci atau manual, sebaiknya pastikan bahwa buih detergen sudah benar-benar luruh semuanya. Buih detergen yang tertinggal akan menyebabkan bau pada baju.
3. Menggunakan pewangi baju yang lembut
Setelah sudah benar-benar bersih dari buih detergen, gunakan pewangi baju dengan aroma yang lembut dan tidak menyengat.
4. Mengeringkan dengan pengering dan hanger