Tak Banyak Yang Tahu, 5 Tempat Di Marvel Universe Ini Terinspirasi Dari Indonesia Lho!

Tak Banyak Yang Tahu, 5 Tempat Di Marvel Universe Ini Terinspirasi Dari Indonesia Lho!

Siapa yang tak kenal Marvel? Marvel adalah nama suatu perusahaan dari Amerika Serikat yang memproduksi buku komik dan media lain yang berkaitan. Sekarang, Marvel telah menjadi salah satu penerbit buku komik terbesar bersama dengan perusahaan saingan lamanya DC Comics.

Marvel terkenal karena telah mengorbitkan karakter-karakter komik populer seperti Captain America, Spider-Man, Iron Man, Hulk, Thor, Black Widow, Doctor Strange, Daredevil, Wolverine dan Ant-Man dan tim seperti Avengers, Guardians of the Galaxy, Fantastic Four, dan X-Men, dan antagonis seperti Doctor Doom, Red Skull, Green Goblin, Ultron, Doctor Octopus, Magneto, Venom dan Loki.

Sebagian besar karakter ciptaan Marvel beroperasi dalam dunia yang dikenal sebagai Marvel Universe. Belakangan, banyak dari karakter Marvel tersebut yang muncul dalam media hiburan lain seperti serial kartun, film, dan permainan video.

Marvel Universe sering menampilkan tempat-tempat ikonik yang menjadi bagian dari ceritanya, tanpa terkecuali negara-negara dan kota-kota yang ada di Bumi. Indonesia sebagai salah satu negara yang berada Asia Tenggara, sering menjadi bagian dalam cerita Marvel Universe, dari mulai lokasi yang hanya sekilas disinggung dalam pembicaraan sampai lokasi penting seperti Madripoor.

Banyak aspek Indonesia yang terasa bahwa yang dibahas di ceritanya adalah benar-benar Indonesia, misalnya bangunan yang mirip candi prambanan, permukiman kumuh dipinggiran kota besar, dan masih banyak lagi hal yang memang hanya ada di Indonesia.

1. Jakarta

https://www.greenscene.co.id/

Jakarta merupakan kota yang sering muncul di Marvel Comics. Di Marvel Comics, Jakarta digambarkan sebagai kota dengan populasi penduduk sebanyak 9,580,000 jiwa. Salah satu kisah menarik Jakarta adalah ketika Terrigen Bomb milik Inhuman meledak dan mengeluarkan Terrigen Cloud. Terrigen Cloud merupakan kepulan asap yang bisa mengubah manusia menjadi Inhuman. Sebagai salah satu kota yang terdampak Terrigen Cloud, banyak warga Jakarta yang berubah menjadi Inhuman, salah satunya adalah karakter Nightfall.

2. Palu



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"