"Sama halnya seperti manusia, flamingo membentuk ikatan sosial karena berbagai alasan, dan fakta bahwa mereka begitu tahan lama menunjukkan hal itu penting untuk bertahan hidup di alam liar," jelas Rose salah satu peneliti. Dikutip dari Nasionalgeographic.grid.id.
"Ketika memindahkan burung dari satu kebun binatang ke yang lain, kita harus berhati-hati untuk tidak memisahkan flamingo yang terikat erat satu sama lain," lanjutnya.