Sekian Lama Melegenda di Kalangan Masyarakat Jawa, Kayak Gimana Sih Wajah Asli Nyi Roro Kidul Itu?

Sekian Lama Melegenda di Kalangan Masyarakat Jawa, Kayak Gimana Sih Wajah Asli Nyi Roro Kidul Itu?

Nyi Roro Kidul adalah sosok yang melegenda di kalangan masyarakat Jawa. Ia diyakini tinggal di pantai selatan Pulau Jawa dan mitologinya banyak dipercaya orang di seantero pulau tersebut.

Setelah sekian lama melegenda di kalangan masyarakat Jawa, kayak gimana sih wajah asli Nyi Roro Kidul itu?

Wajah asli Kanjeng Ratu Kidul ini tergambarkan dalam Babad Nitik. Uraiannya ada dalam bait-bait lirik Babad Nitik tersebut.

Gimana sih wajah asli Nyi Roro Kidul? (okezone.com)

Gung pra peri perayangan ejim

sumiwi Sang Sinom

Prabu Rara yekti gedhe dhewe.

Terjemahan:

segenap makhluk halus jin

bersembah pada Sang Ratu

yang besar tak bertara

Dalam berbagai kisah, sang penguasa laut selatan ini terkenal sebagai sosok spiritual yang ikut andil menurunkan raja-raja Mataram. Dalam Babad Tanah Jawi, pertemuan Panembahan Senopati dengan Kanjeng Ratu Kidul juga dikisahkan dalam pupuh Kinanthi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"