Segini Biaya Pernikahan Adat Batak, Bikin Melongo

Segini Biaya Pernikahan Adat Batak, Bikin Melongo

Pernikahan di Indonesia memang tidak biasa seperti pernikahan orang barat yang simple dan elegan. Karena Indonesia berasal dari berbagai suku dan daerah, karena itu ada banyak pernikahan adat yang berlangsung di Indonesia.

(detik.com)

Setiap daerah memiliki cara pernikahan yang berbeda sesuai tradisi yang berlaku, lalau bagaimana dengan pernikahan adat batak? Berapakah biaya yang harus dikeluarkan untuk menikah? Penasaran? Yuk simak selengkapnya.

Untuk menyelenggarakan pernikahan adat Batak kamu dituntut untuk mapan secara finansial karena banyak yang harus dipersiapkan, diantaranya adalah.

Sinamot

Uang mahar yang harus dibayarkan pihak pria ke pihak wanita. Besaran uang yang dibayarkan harus mengikuti standar perhitungan adat seperti tingkat pendidikan dan pekerjaan mempelai wanita, jarak tempat tinggal antara wanita dan pria, status dalam silsilah keluarga, status sosial keluarga, reputasi atau citra mempelai wanita, hingga status rupa kecantikan wanita.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"